Kamis, 15 September 2011

Pavlopetri, Kota Tertua di Dunia ditemukan di Dasar Laut

Para geo-arkeologi laut kembali membuat prestasi besar dengan keberhasilannya mengungkap keberadaan kota kuno yang terendam di bawah laut. Kota bernama Pavlopetri di Yunani ini diperkirakan eksis pada jaman perunggu yakni 5000-6000 tahun lalu atau 12000 tahun lebih awal dari yang diperkirakan semula. Yang menarik, jejak keberadaan kota yang tenggelam 4-5 meter di bawah laut ini masih terlihat jelas, termasuk runtuhan bangunan serta benda-benda peninggalannya seperti tembikar, keramik, dll.
Para ahli memperkirakan, inilah kota bawah laut tertua di dunia yang berhasil ditemukan. "Diperkirakan kota yang tenggelam ini adalah kota pelabuhan. Hal ini ditandai dari bangkai kapal yang berada di dekatnya. Penemuan keramik zaman neolitikum, merupakan suatu yang luar biasa. Kota ini dulunya adalah tempat perdagangan barang dan jasa yang maju," ujar.Geo-arkeologi laut Dr Nic Flemming dari National Oceanography Centre, Southampton.
Pavlopetri terletak di kedalaman 3 - 4 meter di bawah
air tidak jauh dari pantai berpasir selatan Laconia.

[Gambar Kocak] Hanya di Rusia









Konsep Tampilan Baru Kota Mekkah

Mekkah kota dimana terletak bangunan yang menjadi Qiblat umat muslim di dunia menjadi tempat yang tidak pernah sepi dari pengunjung. Bukan hanya sekedar menjadi turis akan tetapi untuk melaksanakan ibadah umrah atau haji.

Dengan meningkatnya jumlah pengunjung dari tahun ke tahun, tak pelak membuat pemerintah Saudi Arabia terus mengembangkan sarana dan prasarana bagi para peziarah. Walaupun bukan termasuk warganegara arab, namun rasa bangga tertanam juga dalam hati, kebanggaan sebagai muslim melihat kemegahan kota Mekkah. Semoga Allah azza wajalla memberikan keluasan rezeki kepada kita bisa hadir mengunjungi kota Mekkah untuk beribadah umrah dan haji. Semoga barokah ...

www.haxims.blogspot.com

[Gambar Kocak] Hanya di Vietnam





[Gambar Kocak] Hanya di Jepang







Deus EX Machina, Konsep Baru Motor Yamaha


Itulah sebuah motor konsep yang dirancang oleh Jake Loniak seorang mahasiswa art centre Pasaddena.
Motor ini bisa diapakai layaknya baju, kayaknya kalau make motor kayak gini malah seperti robot, keliatan keren dan sexy. futuristik kayak di film-film aja.
Deus ex machina ini dijamin bebas polusi, karena digerakkan dengan tenaga listrik.
caranya adalah dengan diharge selama 15 menit untuk dipakai selama 1 jam.

haxims.blogspot.com
ini bentuknya....
Quote:

[Gambar Kocak] Hanya di India





Desain Kamar Tidur yang Keren & Unik


Orang-Orang Terkaya di Dunia pada Jaman Dahulu

1. John D. Rockefeller

• Umur pada saat penghasilan tertinggi: 74
• Umur pada saat meninggal: 97 (died May 23, 1937)
• Kekayaan Bersih: ▬ 329.9 Billion $USD
• Kekayaan Bersih Sesungguhnya: US$1 Billion (September 29 1916), US$900.0 Million (1913-eve of WWI)
• Negara Asal: United States
• Sumber Kekayaan: Standard Oil
• Other Achievements: First Billionaire (Globally-USD) and The Rockefeller Foundation (Created:1913)

10 Tokoh Fiktif Terkaya di Dunia

 
Majalah keuangan dunia, Forbes setiap tahun selalu memberikan ranking-ranking kepada tokoh-tokoh bisnis, tidak terkecuali tokoh bisnis yang fiktif.

Berikut adalah daftar peringkatnya:
10. Mr Monopoly

Net Worth: $800 million
Source: Real Estate
Age: 71
Marital Status: Single
Hometown: Atlantic City, N.J.
Education: University of Pennsylvania, B.A.
Tentunya banyak yang sudah mengetahui karakter kartun yang satu ini. Nama aslinya adalah Rich Uncle Pennybags, diciptakan tahun 1936 waktu monopoly pertama keluar.

Barra Airport, Satu-Satunya Pantai Untuk Umum Yang Digunakan Sebagai Bandara

Barra Airport adalah salah satu bandara dunia yang paling spektakuler dan indah, terletak di pulau Hebridean, Barra. Bandara itu sesungguhnya adalah pantai, yang digunakan sebagai bandara saat penerbangan dijadwalkan lepas landas dan mendarat di pantai. Artinya, diberikan tiga bandara landasan pacu yang tidak terendam di air pasang tinggi. Barra airport ada di dekat teluk dangkal Traigh Mhor, ujung utara Barra, pantai ini pertama kali digunakan sebagai lepas landas pesawat terbang sejak 14 Juni 1933. Pelayanan udara terjadwal ke dan dari Bandara Barra dimulai pada 7 Agustus 1936.